Cara Copy dan Paste Text di Hp Andromax C

Perangkat Android memang memanjakan bagi penggunanya, bukan hanya karena fiturnya yang gahar tapi memang sangat enak dibuat mengetik dan tentu saja dengan speksifikasi mumpuni yang terdapat pada perangkat tersebut.
Sebenarnya kalau untuk urusan mengetik, copy dan paste text di hampir semua hp juga bisa asal perangkat tersebut mendukung Java Script dan dengan fitur yang cukup, tapi terkadang kita kesulitan melakukan hal tersebut dikarenakan mungkin belum tahu cara copy dan paste oleh karena kita baru memegang hp tersebut, ya kan guys?

Seperti halnya saya yang baru memegang Smartfren Andromax C merasa kebingungan untuk meng-copy text yang telah saya tulis di aplikasi Simple Notepad. Jika copy paste begitu mudah saya lakukan di hp Cross a5 dan Samsung Young 1 maka tidak demikian yang terjadi di hp Andromax C besutan Hisense tersebut, walaupun saya telah mencoba copy berkali-kali dengan menekan lama icon-icon yang muncul di layar hp Andromax C tapi hasilnya tak sempurna alias gagal terus. Lantas bagaimana? Tenang saja, sekarang saya sudah berhasil copy paste di Andromax C dengan lancar, cepat, dan maksud dari tulisan saya ini tidak lain ditujukan buat sobat-sobat yang memegang perangkat Andromax C dan belum bisa melakukan copy dan paste text di perangkat tersebut sementara sobat sendiri adalah seorang Blogger yang selalu aktif dengan Websitenya dan tak bisa lepas dari yang namanya copy paste oleh karena di dalam menulis artikel memakai aplikasi notepad seperti yang biasa saya lakukan.
Kenapa saya lebih suka menulis di aplikasi notepad dari pada langsung di kotak artikel dalam blog? Hal ini karena demi mengirit kuota Internet sob..., hikhikhiiik.

  • Perhatikan cara copy dan paste text di hp Andromax C ini sob dan mungkin bisa dilakukan pada hp Android lain, ya.

    cara-copy-paste-di-hp-and.png

  • Setelah sobat selesai menulis dan ingin meng-copynya maka yang harus dilakukan adalah dengan menekan layar hp agak lama sehingga muncul seperti pada gambar di atas. Selanjutnya tekan icon kotak dengan titik empat itu agar semua text tercopy (perhatikan icon yang dilingkari).
    Setelah semua text tertandai/all text, kemudian tekan ringan sekali saja icon di sebelah kanan icon Cut/gunting, perhatikan icon yang dilingkari pada gambar kedua di bawah, maka semua text akan tercopy dan siap untuk di paste/tempel. Untuk melakukan paste text sendiri sobat tinggal menekan agak lama layar hp dan selanjutnya akan muncul 'Tempel' dan klik pada 'Tempel' tersebut sehingga text terpaste di bidang yang diinginkan.

    copy-paste-text-di-androm.png

    Baca juga Cara Menutup Penuh Aplikasi Tak Terpakai di Samsung Young 1
    Demikian cara copy dan paste text di hp Andromax C Smartfren. Semoga artikel ini bermanfaat buat pengguna baru Smartfren Andromax C yang merasa kesusahan dalam melakukan copy dan paste pada perangkat tersebut, see you...!!!

    ?pub=lianghl@zackymadumoe&format_type=im

8 Responses to "Cara Copy dan Paste Text di Hp Andromax C"

  1. мαdυмσє вlσg30 Maret 2016 pukul 05.12

    http://zackymadumoe.mywapblog.com/cara-menutup-penuh-aplikasi-tak-terpakai.xhtml

    BalasHapus
  2. Saya pengguna hp OS Java sob, jadi cuma ikut memelototi keseluruhan artikrlnya saja, ya... barang kali saja esok saya bisa punya Smartfren Andromax C tersebut, ya.

    BalasHapus
  3. Pas banget nih gan, kebetulan saya juga pengguna baru Andromax C jadi sangat membantu itu penjelasan cara copy dan paste text pada hp tersebut. Thank gan.

    BalasHapus
  4. Kapan ya aku punya hp Android? heheee. Pengguna hp Symbian hanya bisa mempelajari nih gan tak dapat mempraktekkan penjabarannya. Ok gan, sip...

    BalasHapus
  5. caranya ternyata beda dari biasanya ya

    BalasHapus
  6. di andro saya kalau teksnya terlalu panjang yang tersalin hanya setengahnya saja dan tidak sepenuhnya tersalin, itu bagaimana cara mengatasinya ya gan? :?

    BalasHapus
  7. мαdυмσє вlσg30 Maret 2016 pukul 12.44

    @Andriyanz,
    Kalau hanya text dengan ukuran 1-5 ribu karakter kata itu masih bisa di paste full kok gan, bahkan saya pernah menyalin text hampir 10 ribu karakter. Jika agan memakai browser Uc maka yang harus dilakukan adalah dengan meng-klik tulisan 'Masukkan Teks panjang' kemudian tinggal tempel saja itu text yang sudah tercopy. Jika menggunakan Opera mini malah lebih mudah gan dengan langsung menempelkan text tercopy pada kolom yang ada, tapi perlu diingat... setelah text tertempel maka tunggu sebentar itu text biar tertempel semua kemudian baru klik tombol simpan/save, begitu gan.

    BalasHapus
  8. мαdυмσє вlσg30 Maret 2016 pukul 12.48

    @Andri Nugraha,
    Iya gan dan itu karena perangkatnya yang berbeda juga.

    BalasHapus